Singgung Saham di Depan Petani, Prabowo: Yang Punya Saham, Anda juga Berjasa

avatar
· 阅读量 14
Singgung Saham di Depan Petani, Prabowo: Yang Punya Saham, Anda juga Berjasa
Singgung Saham di Depan Petani, Prabowo: Yang Punya Saham, Anda juga Berjasa (Foto: Sekretariat Presiden)

IDXChannel - Presiden Prabowo Subianto menyinggung saham di hadapan para petani. Hal ini dilakukan saat acara Tanam Raya Bersama di Kecamatan Pemulatan, Kabupaten Ogan Ilir, Sumatera Selatan, Rabu (23/4/2025).

Saat itu, Prabowo menegaskan jika selama bisa memproduksi pangan maka Indonesia akan aman.

Baca Juga:
Singgung Saham di Depan Petani, Prabowo: Yang Punya Saham, Anda juga Berjasa BI Rate Tetap, Saham-Saham Perbankan Merekah

"Kalau pangan kita aman, negara aman," kata Prabowo.

Prabowo kemudian bertanya ke para petani apakah mereka mempunyai saham. Dia menegaskan jika
petani tidak perlu khawatir dengan naik turunnya saham.

Baca Juga:
Singgung Saham di Depan Petani, Prabowo: Yang Punya Saham, Anda juga Berjasa Menanti Balik Arah IHSG ke Tren Bullish, Intip Analisis dan Saham Pilihan

"Enggak usah takut saham naik atau turun, Bapak punya saham? Enggak? Enggak punya saham Bapak?" kata Prabowo di depan Petani.

Halaman : 1 2

风险提示:以上内容仅代表作者或嘉宾的观点,不代表 FOLLOWME 的任何观点及立场,且不代表 FOLLOWME 同意其说法或描述,也不构成任何投资建议。对于访问者根据 FOLLOWME 社区提供的信息所做出的一切行为,除非另有明确的书面承诺文件,否则本社区不承担任何形式的责任。

FOLLOWME 交易社区网址: www.followme.asia

喜欢的话,赞赏支持一下
avatar
回复 0

加载失败()

  • tradingContest