BERITA SUBANG – Menteri Perdagangan (Mendag) Muhammad Lutfi mengungkapkan, Presiden Jokowi mensyaratkan kriteria khusus untuk sosok baru Kepala Bappebti. " Presiden Jokowi menginginkan sosok anak muda, dan mengerti teknologi dan akan berjalan sebagai Kepala Bappebti," ujar Lutfi dalam rapat komisi V