IHSG Rawan Profit Taking Hari Ini, Pantau Saham Berpotensi Untung (FOTO:MNC Media) IDXChannel - Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) diperkirakan rawan profit taking pada perdagangan Rabu (22/1). Analis Phintraco Sekuritas, Valdy Kurniawan mengatakan, IHSG sempat uji resistance dan level psikologis 7.